e-ASIA Joint Research Program (e-ASIA JRP) merupakan program kerjasama penelitian antar lembaga pemerintah dalam lingkup negara-negara anggota Konferensi Tingkat Tinggi Asia Timur. Negara-negara tersebut meliputi negara-negara anggota ASEAN dan 8 negara lainnya (Australia, China, India, Jepang, Korea, Selandia Baru, Rusia and Amerika Serikat).
Pada tahun 2021 e-ASIA Joint Research Program (e-ASIA JRP) membuka penerimaan proposal dengan bidang fokus dan topik penelitian sebagai berikut:
1. Bidang Fokus “Environment”, meliputi topik: